Hasil Penelitian Renzulli dkk (1981) menyimpulkan bahwa yang menentukan keberbakatan seseorang pada hakikatnya ada tiga kelompok ciri-ciri, yaitu:
1. Kemampuan di atas rata-rata. Yang pokok ialah kemampuan itu harus cukup diimbangi kreativitas dan tanggung jawab terhadap tugas. Kemampuan umumadalah bidang-bidang kemampuan umum yang biasanya diukur dengan tes intelegensi, tes prestasi (achievement test), tes
bakat (aptitude test), atau tes kemampuan mental)
2. Kreativitas ialah kemampuan untuk memberikan gagasan-gagasan baru dan menerapkannya dalam pemecahan masalah. Kreativitas meliputi baik ciri-ciri kognitif (aptitude) seperti kelancaran, keluwesan (fleksibilitas), dan keaslian (orisinaistas) dalam pemikiran maupun ciri-ciri afektif (non-aptitude), seperti rasa ingin tahu, senang mengajukan pertanyaan, dan selalu ingin mencari pengalaman baru.
3. Tanggung jawab atau pengikatan diri terhadap tugas, menunjuk pada semangat dan motivasi untuk mengerjakan dan menyelesaikan suatu tugas. Suatu pengikatan diri dari dalam, jadi bukan tanggung jawab yang diterima dari luar.
Daftar Rujukan
Semiawan, Conny dkk. 1990. Memupuk Bakat dan Kreativitas Siswa Sekolah Menengah.Jakarta: Gramedia
Langganan:
Postingan (Atom)
Jenis-Jenis Pengelasan
1. Shielded Metal Arc Welding ( SMAW ) SMAW adalah salah satu jenis pengelasan yang menggunakan loncatan electron ( busur listrik ) sebagai ...
-
S ore itu ada lomba17 Agustusan...di desa Kecubung, pertandingan final memindahkan bendera akan dimulai. Setiap peserta nampak bersiap. Tamp...
-
Judul lagu/instrumen yang tertera di bawah ini, merupakan karyaku yang memiliki hobi bermain gitar dengan aliran gitar tunggal/klasik. 40-an...
-
Hasil Penelitian Renzulli dkk (1981) menyimpulkan bahwa yang menentukan keberbakatan seseorang pada hakikatnya ada tiga kelompok ciri-ciri, ...